Jumat, 27 Januari 2017

Kamis, 26 Januari 2017. In House Training ( IHT ) digelar di SMP Muhammadiyah 1 Simpon Surakarta

Siswi - Siswi sangat antusias mengikuti pelatihan pada kelas program khusus

Dari jam 08.00 sampai 15.00 tentang pelatihan dan pendalaman bahasa arab. Pelatihan ini di berikan bagi siswa program khusus ( PK ) yang terdiri 27 siswa. Jadwal dalam pelatihan ini terdiri :
1. Muhadatsah dipandu Ala Al – Juha yang merupakan mahasiswa UMS dari Pakistan
2. Khat/kaligrafi dipandu Muh. Nashir guru maple Al Islam dan kemuhammadiyahan
3. Khitobah di pandu syaif juga anggota Pesma Internasional UMS
Kegiatan ini bekerjasama dengan Pesantren Mahasiswa / Pesma Internasional Kh. Mas Mansyur milik UMS tujuan kegiatan ini untuk memnnberikan bekal dan pendalaman bahasa arab yang merupakan mapel unggulan di kelas PK dan merupakan salah satu kegiatan IHT yang sudah terpogram bagi kelas PK Kata Sukidi Kepsek SMP Muhammadiyah 1 Solo dalam waktu wawancara.

Redaksi : SMP Muhammadiyah 1 Simpon Surakarta

Dokumentasi : SMP Muhammadiyah 1 Simpon Surakarta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar