Ikatan Pelajar Muhammadiyah Kota Surakarta menggelar acara Fortasi dan Torseni Award 2018 di Aula Balai Muhammadiyah. Pada kesempatan tersebut Ketua Dikdasmen PDM Kota Surakarta Drs. H. Tridjono memberikan sambutan, sekaligus menerangkan bahwa perlu kita memahami point isi dari Sumpah dan Janji IPM "Angkatan Muda Muhammadiyah Perlu menjalankan Amar Ma'ruf Nahi Munkar dan Peran serta Angkatan Muhammadiyah dalam peristiwa Rengasdengklok" Ungkapnya. Sekaligus acara penyerahan Piala Pemenang Lomba Fortasi dan Torseni 2019 dalam tajuk "FnT Awads 2018" kepada Sekolah Muhammadiyah tingkat SMP/MTs dan SMA/MA, SMK. Disela - sela acara di isi Hiburan dari Sekolah Masing - Masing dan dibuka penampilan Kreasi Batik Mulia SMK Muhammadiyah 5 Surakarta.
( dari kiri ) Foto Ketua IPM, Pendamping SMA Muhi Ketua Dikdasmen, Ketua Panitia
Deretan Piala yang diserahkan kepada Sekolah Pemenang Lomba Fortasi dan Torseni
0 comments:
Posting Komentar