Senin, 20 Maret 2023

Surakarta, Tim DM MODELSKA – Tak dipungkiri pendidikan di era 4.0 ini melatih siswa dalam mengasah skill terhadap dunia IT, salah satunya berkembangnya potensi siswa di dunia video audio. SMP Muhammadiyah 8 Surakarta pada Rabu (15/03/23) melaksanakan ujian ujian praktik kelas 9 program kelas IT dengan mengangkat tema “Informatika : Video Profil Sekolah”. Ujian praktik ini menerapkan sisi positif teknologi 4.0 video audio siswa mampu bereksplorasi mencintai karya seni hingga mengemasnya dengan menarik berbentuk kreativitas sekolah mereka, mengenali keunikan sekolah melalui sudut pandang masing masing siswa dalam membuat video.

Ujian praktik membuat video profil sekolah dengan beberapa konsep antara lain seperti program sekolah, fasilitas sekolah, beberapa peran guru, dan kegiatan pembelajaran yang menyenangkan. Pembuatan video dengan tema dan cara yang berbeda siswa dibentuk menjadi beberapa kelompok. Aktivitas taking video dikelas sebagai wujud pembelajaran yang menyenangkan, taking video di ruang TU (Tata Usaha) atau ruang UKS (Unit Kesehatan Sekolah) sebagai wujud beberapa fasilitas sekolah, dan wawancara kepada salah seorang guru sebagai wujud eksistensi guru saat dimintai keterangan akan program program sekolah, bukan hanya dilingkungan sekolah saja tapi siswa SMP Muhammadiyah 8 Surakarta juga diperbolehkan untuk taking video diluar sekolah.

Sebagai generasi muda yang pandai dalam memanfaatkan teknologi sudah menjadi motivasi utama dalam ujung tombak pendidikan. Era 4.0 ini membantu generasi muda dipermudah dalam melakukan segala hal. Fungsi pendidikan teradap maraknya teknologi ini sebagai penunjuk jalur terhadap siswa agar membedakan mana yang perlu dicontoh dan yang cukup dibuat pembelajaran saja. Upaya beberapa kegiatan SMP Muhammadiyah 8 Surakarta yakni menjadikan siswa lebih aktif, berfikir positif, dan inovatif sehingga siswa mampuberbaur dan menyeimbangkan di kehidupan masyarakat tanpa ada penyimpangan.

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023
>> BADAN HUKUM MUHAMMADIYAH PART 1
>> BADAN HUKUM MUHAMMADIYAH PART 2
>> DAFTAR PCM 2022 - 2027
>> Badan Hukum Muhammadiyah 2024

Pengunjung

Flag Counter