Senin, 06 Maret 2023

Foto : Proses penebangan pohon di halaman madrasah

Demi kenyamanan dan keamanan di lingkungan Madrasah Tsanawiyah (MTs) Muhammadiyah Surakarta, belum lama ini melakukan penebangan pohon-pohon tinggi yang dikhawatirkan tumbang, Kamis (02/03/2023). Penebangan dilakukan oleh Guru dan Karyawan MTs Muhammadiyah Surakarta didampingi Wakil Kepala Madrasah bagian Sarana Prasarana, Anita Puspita Sari.

Menurut keterangan Anita selaku Waka bagian Sarpras, penebangan pohon-pohon yang tinggi dilakukan untuk menghindari tumbangnya pohon karena cuaca ekstrim saat musim penghujan yang disertai angin besar dan petir.

 "Di depan halaman madrasah terdapat pohon yang tinggi-tinggi dan menghawatirkan tumbang, apalagi memasuki musim penghujan dan berangin seperti saat ini. Takutnya dapat menimpa gedung dan warga madrasah, "jelasnya.

Foto : Proses penebangan pohon di halaman madrasah

Anita juga menyebutkan, sebelum penebangan pohon dilakukan ia bersama kepala madrasah dan guru sudah melakukan koordinasi. Setelah mendapatkan izin, pihak madrasah secepatnya memanggil orang untuk penebangan pohon dengan dibantu guru dan karyawan madrasah.

"Setelah berkoordinasi dengan kepala madrasah dan guru kemudian kami menjalankan program Waka Sarpras tentang pemeliharaan sekolah berupa penebangan pohon dipercepat karena dikhawatirkan akan tumbang sewaktu-waktu karena angin dan hujan lebat, "terangnya.

Lebih lanjut Anita juga menyampaikan untuk pelaksanaannya akan menebang 2 pohon ketapang dan 1 pohon glodok tiang pecut yang terdapat di depan halaman madrasah. Pohon-pohon tersebut sudah tidak berdaun dan mengering serta menjulang tinggi.

"Ada 2 pohon ketapang dan 1 pohon glodog tiang pecut. Pohon ketapan yang satu sudah tidak berdaun dan mengering, sedangkan pohon ketapang yang satu akarnya merusak tembok pembatas dengan halaman warga setempat. Kemudian pohon glodog tiang pecut dikarenakan sudah terlalu tinggi dan melengkung ke area gedung madrasah,"tambahnya.

Foto : Pemotongan batang pohon oleh guru MTs Muhammadiyah Surakarta

Dikesempatan yang sama, Sumarman selaku Kepala Madrasah mehimbau untuk penebang pohon agar berhati-hati selama pelaksanaanya dikarenakan ukuran pohon yang cukup besar dan tinggi. 

"Pohon ini cukup besar dan tinggi jadi harus berhati-hati agar dalam proses penebangan tidak mengenai gedung madrasah atau pun bangunan disekitarnya,"tandasnya.

Ia juga berharap semoga setelah  penebangan pohon ini, madrasah bisa menjadi lebih nyaman dan aman sehingga tidak menimbulkan kekhawatiran lagi terhadap pohon yang rawan tumbang.

"Alhamdulillah setelah penebangan halaman terlihat bersih dan rapi. Semoga setelah ini madrasah kita bisa lebih nyaman dan aman,"pungkasnya. (Humas matsmuka)

0 comments:

Posting Komentar

Ketua

Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd
NBM. 887.570

Menu

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Kalender

Jam

Berita Umum

Posting Populer

Inovasi Pendidikan karakter anti korupsi SD Muhammadiyah 1 Ketelan

Informasi


Kalender Islam

Kalender Hijriyah

Unduh - Download

>> Surat Pernyataan Tidak Terjadi Konflik 2021
>> Instrumen Data Sekolah 2021
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SMA, MA,SMK
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru SD, SMP
>> Ceklist Persyaratan PTK Baru PAUD TK
>> Rekap Form Excel Pengajuan Input PTK Baru TK, PAUD, SD, SMP
>> Materi 1 BLC
>> Materi 2 Pengenalan HTML (BLC)
>> Materi 2 Web Editor (BLC)
>> News Template
>> Pro News Template
>> Materi 3 BLC ( Membuat Email )
>> Materi 3 BLC ( Membuat Blog )
>> Blangko Pengajuan SK GTT/PTT
>> Blangko Pengajuan SK GTY/PTY
>> Instrumen Sekolah 2015
>> Memasang Link Di Pada Blog Wordpress
>> Menambah Header di Blog (Blogger)
>> Materi 4 BLC ( Membuat Blog Dengan Wordpress )
>> Materi 5 BLC ( CMS )
>> Tutorial CMS Balitbang
>> Materi 6 Localhost CMS Balitbang
>> Materi 8 Cloud Storage
>> Blangko Biodata Guru Agama Islam ( PAI )
>> Materi 9 Pembuatan Header Website
>> Blangko PPDB 2016 / 2017
>> Pengantar PPDB 2016 / 2017
>> Menambahkan Feed Rss Pada Halaman Website
>> Materi Tahsin Perguruan Muhammadiyah
>> Skrip .php untuk Feed RSS CMS Balitbang
>> Materi Google Form atau Formulir Online
>> Materi Desember 2016
>> Jadwal UTS Genap Ciri Khusus SD
>> Blangko Data Bantuan Sekolah 2016
>> Jadwal UAS ( SEKOLAH ) Ciri Khusus SMP/Mts, SMA/MA, SMK 2016/2017
>> Materi Penguatan Kepala Sekolah Tawang Mangu
>> Pengembangan Kurikulum ISMUBA 2017
>> Olimpiade Ahmad Dahlan 2017
>> Kalender Pendidikan Muhammadiyah Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2022 / 2023
>> Kisi - Kisi Akhlaq SMK Ciri Khusus 2017 / 2018
>> Form Data Bantuan dan Prestasi Sekolah 2018
>> Pelatihan SPMU
>> Kalender Pendidikan Dikdasmen PWM Jateng 2018 / 2019
>> Instrumen Data Sekolah 2019
>> Rekaman Irama Nahawand
>> Blangko RKAS 2021
>> Surat Tarik PTK Dinas / Mutasi
>> Form Input PTK GTK Cabdin
>> Syarat Pengajuan SK Yayasan
>> Landasan Hukum Muhammadiyah ( 2016 )
>> KISI US ISMUBA WILAYAH 2022
>> BLANGKO DAYA TAMPUNG PENGGEMBIRA MUKTAMAR 48 TAHUN 2022
>> BLANGKO PAKTA INTEGRITAS
>> BLANGKO RKAS 2022/2023
>> EDARAN MENCHANDISE MUKTAMAR KE - 48
>> Syarat Pengajuan NUPTK JULI - DESEMBER 2022
>> Form Isian Data 2022 / 2023
>> Logo Musyda 2023
>> Lampiran Musyda Dikdasmen 2023
>> SYARAT DAPODIK 2023
>> BADAN HUKUM MUHAMMADIYAH PART 1
>> BADAN HUKUM MUHAMMADIYAH PART 2
>> DAFTAR PCM 2022 - 2027
>> Badan Hukum Muhammadiyah 2024

Pengunjung

Flag Counter